Sosialisasi dan Demonstrasi Pelaksanaan Uji Etik Penelitian Untuk Calon Peneliti Batch 3
Kegiatan lanjutan sosialisasi dan domontrasi uji etik penelitian untuk mahasiswa dan calon peneliti oleh KEP USM-Indonesia, dengan demikian KEP USM-Indonesia sudah melaksanakan sebanyak 3 kali sosialisasi dan demonstrasi uji etik penelitian dan kegiatan ini akan berkelajutan lagi.